Cara Mematikan HP Samsung A50 dan Samsung A51

Cara Mematikan HP Samsung A50 dan Samsung A51
Daftar Isi Artikel

Bagaimana cara mematikan hp samsung a51 hang tipe A51 dan A50 akan sangat membantu Anda yang mungkin mengalami kendala tidak bisa menonaktifkan perangkat. Banyak hal yang menjadi penyebab sebuah handphone tidak bisa dimatikan. Mulai dari kendala pada tombol power yang susah ditekan karena sampai dengan masalah dalam perangkat itu sendiri.

Oleh karena itu, penting bagi Anda untuk paham bagaimana cara mematikan hp samsung a51 hang ini. Banyak hal yang mengharuskan sebuah perangkat di restart ulang, misalnya terjadi crash atau hang. Dengan menyalakan ulang perangkat, diharapkan akan bisa normal kembali. Anda dapat mengikuti ulasan pada artikel ini agar memperoleh informasi Bagaimana caranya.

Cara Mematikan HP Samsung A51 dan Samsung A50 dengan Mudah

Bagi para pemiliknya, mungkin Anda mencari informasi Bagaimana cara mematikan HP Samsung hang. Langkah-langkahnya cukup mudah bisa mengikuti petunjuk berikut ini:

1. Memakai Dua Tombol Kombinasi

Cara mematikan samsung a50 dengan tombol adalah dengan menerapkan dua tombol kombinasi. Karena sekarang ini dari pihak Samsung telah mengubah tombol power off menjadi bixby key, tidak berarti Anda juga tidak dapat mematikannya. Masih ada langkah lainnya untuk menonaktifkan handphone ini yaitu memakai kombinasi tombol untuk restart.

Cara mematikan samsung a51 bootloop, yaitu dengan langkah berikut ini:

  • Genggamlah handphone dengan benar dan kemudian tekan dua tombol bersamaan yaitu tombol power serta volume bawah beberapa saat.
  • Berikutnya, pastikan di layar ponsel muncul menu
  • Lalu, di menu tersebut akan tampil sejumlah pilihan mulai dari restart, emergency mode dan power off.
  • Memang, biasanya dengan menekan dua tombol ini secara bersamaan, akan melakukan screenshot. Jadi, agar lebih mudah ketika ingin menonaktifkan handphone, caranya sama seperti ketika ingin screenshot. Bedanya, Anda hanya perlu menekan kedua tombol ini lebih lama.
  • Setelah itu akan muncul menu dan di sana bisa menggunakan volume bawah dan volume atas untuk memilih menu yang diinginkan.

Langkah di atas juga bisa berfungsi sebagai cara mematikan hp samsung a50 yang terkunci

2. Memakai Layar Menu Notifikasi

Cara mematikan hp samsung a51 tanpa tombol power selanjutnya yaitu dengan memakai layar menu notifikasi. Langkah ini bisa dibilang cukup mudah dilakukan dan akan dijelaskan sebagai berikut:

  • Langkah pertama, hidupkan handphone Samsung dan kemudian cari menu notifikasi di layar ponsel ini.
  • Berikutnya, setelah menemukan menu notifikasi, maka akan ada gambar power kecil yang punya berfungsi menampilkan pilihan menu daya.
  • Berikutnya, ada icon menu tombol power kecil dan akan ada tiga opsi yaitu restart, power of, dan emergency mode.
  • Anda bisa memilih tombol off untuk mematikannya.

3. Merubah Bixby Ke Power Menu

Cara mematikan HP Samsung lainnya yaitu dengan merubah fungsi Bixby ke power menu. Untuk melakukannya, Anda dapat ikuti langkah-langkah berikut ini:

  • Masuklah ke menu setting dan selanjutnya pilih pengaturan tambahan / advanced features.
  • Setelah itu, di menu advance features akan terlihat side key yang harus di klik.
  • Berikutnya, Anda dapat melakukan pengaturan pada bagian press and hold yang sebelumnya untuk wake Bixby sekarang berubah ke power off.

Cara Mematikan HP Samsung A50 dan Samsung A51 yang telah dijelaskan, bisa dipraktekkan saat Anda mengalami kendala tidak bisa reset ulang seperti biasa. Jika memang belum berhasil, bisa mengulanginya beberapa kali dahulu. Anda juga dapat mendatangi tempat service terdekat seandainya diperlukan.

★★★★

Silahkan Komentar dengan bahasa yang sopan :)

  1. Untuk membuat judul komentar, gunakan <i rel="h2">Judul Komentar</i>
  2. Untuk membuat kotak catatan, <i rel="quote">catatan</i>
  3. Untuk membuat teks stabilo, <i rel="mark">mark</i>
  4. Untuk membuat teks mono, <i rel="kbd">kbd</i>
  5. Untuk membuat kode singkat, <i rel="code">shorcode</i>
  6. Untuk membuat kode panjang, <i rel="pre"><i rel="code">potongan kode</i></i>
  7. Untuk membuat teks tebal, <strong>tebal</strong> atau <b>tebal</b>
  8. Untuk membuat teks miring, <em>miring</em> atau <i>miring</i>